Transmart Mega Card - Platinum & Silver
4
/5
Transmart Mega Card adalah Kartu Kredit yang diterbitkan oleh Bank Mega bekerja sama dengan Transmart sebagai pengganti (rebranding) dari Carrefour Mega Card untuk memberikan fasilitas dan manfaat Kartu Kredit kepada Nasabah Bank Mega. Pada Transmart Mega Card diberikan fitur tambahan pembayaran nirsentuh (contactless). Fitur pembayaran nirsentuh (contactless) memberikan kemudahan dan tambahan pilihan cara bertransaksi kepada Nasabah.
Bank Penyedia
Bank Mega
Iuran Tahunan
Rp450.000
KitaMapan Highlight
- Diskon 10% atau cicilan 0% di seluruh Transmart di Indonesia
- Setiap pembelanjaan Rp 10.000 dapat 15 MPC Points
- Gratis Iuran Tahunan Tahun Pertama
Promo
- Agoda - Diskon 10% (s.d. 29 Februari 2024)
- Citilink - Diskon Rp150.000 (s.d. 31 Maret 2024)
- Allofresh - Diskon 10% (s.d. 31 Desember 2024)
Fasilitas
- Diskon 10% atau cicilan 0% di seluruh Transmart di Indonesia
- Setiap pembelanjaan Rp10.000 dapat 15 MPC Points
- Gratis Iuran Tahunan Tahun Pertama
Biaya
- Iuran tahunan: Rp500.000
- Biaya tahunan kartu tambahan: Rp300.000
- Minimal pembayaran setiap bulan: 5% dari tagihan atau minimum Rp50.000
- Denda keterlambatan pembayaran: 1% atau maksimal Rp. 100,000
- Biaya admin untuk keterlambatan:
- Biaya penarikan tunai minimum: 6% atau minimum Rp200.000
- Batas fasilitas penarikan tunai per hari: 40% dari batas kredit yang diberikan
Kartu Kredit Lainnya
Temukan berbagai pilihan kartu kredit lainnya dari berbagai bank di Indonesia
Persyaratan
- Minimal Pendapatan per bulan: Rp3.000.000
- Usia minimal pemegang kartu utama: 21 Tahun
- Usia maksimal pemegang kartu utama: 65 Tahun
- Usia minimal pemegang kartu tambahan: 17 Tahun
Cara Pengajuan
Pengajuan Kartu Kredit perlu melengkapi persyaratan dokumen:
- Fotokopi KTP (WNI).
- Fotokopi Passport dan KIMS/KITAS berlaku min. 6 bulan (WNA).
- Fotokopi NPWP.
- Slip Gaji
- Surat Keterangan Kerja (asli).
Kartu Kredit
Eksplor Kartu Kredit Yang Paling Cocok Untukmu